Home / Berita TNI

Kamis, 12 Oktober 2017 - 13:54 WIB

Mbah Saryem Semangat Bekerja Di Lokasi TMMD

Brebes, Nenek separuh baya  juga ikut ambil bagian dalam Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-100 di Desa Cikuya Kecamatan Banjarharjo Kabupaten Brebes. Senin(09/10/2017).

 

Seperti terlihat pada Senin  pagi, banyak terdapat perempuan yang ikut salah satunya Mbah Saryem (60) serta bekerja membantu membuat cucunya Riyanto ( 29 )dalam pembikinan tas.

Adalah Mbah Saryem berumur  60 tahun warga Dusun Kopi yang tampak bersemangat bekerja membantu cucunya dalam usaha pembuatan tas.

 

Sesekali bercanda bersama anggota Satgas Tmmd  seakan-akan mereka begitu menikmati pekerjaan yang mereka lakukan. “Ibu-ibu ingin berpartisipasi aktif membangun desanya dan tidak ingin berdiam diri saja serta melaksanakannya dengan senang hati agar pekerjaan terasa ringan” ujar  Mbah Saryem.

Share :

Baca Juga

Berita TNI

”Maturnuwun TNI, Semoga Brebes Semakin Sejahtera”

Berita TNI

Talud Sudah Siap, Jalan TMMD Diharapkan Awet

Berita TNI

Alat Bantu Ini Cukup Vital di Perehaban RTLH Cikuya

Berita TNI

Polesan Tangan TNI dan Rakyat, Harapan Rumah Layak Bagi Bu Warsih

Berita TNI

Bantu ” Masak ” Aspal di Lokasi TMMD

Berita TNI

Disasar TMMD, Investor Mulai Lirik Cikuya

Berita TNI

Pastikan Ready, “Tentara Tukang ” Cek Satu Persatu Hasil Rehab RTLH

Berita TNI

Agar Lancar, Rehab RTLH di Lokasi TMMD Terus Dipantau