Home / Berita TNI

Sabtu, 14 Oktober 2017 - 14:12 WIB

Berkat TMMD Kodim Brebes, Cikuya Menasional

BREBES – Berkat pelaksanaan TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes, Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo kini menasional. Pasalnya level dari TMMD Reguler tersebut adalah nasional, sementara publikasi tentang TMMD Reguler di Desa Cikuya itu dilakukan secara maksimal baik di media lokal maupun nasional.

Seorang perangkat desa Cikuya menyatakan senang dengan pelaksanaan TMMD tersebut. “Merupakan berkah dan hikmah untuk desa kami, karena menjadikan desa kami bagus dan terkenal, ” tuturnya kepada Tim Pendim Brebes. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Senang Jika Didapuk Menjadi Bagian Dari TMMD Brebes

Berita TNI

Sungkem Dengan Sesepuh, Mohon Kesuksesan TMMD

Berita TNI

Perehaban Rumah Tukhin, Satgas Berpacu Dengan Waktu

Berita TNI

Pemahaman Bela Negara Terus Digelontorkan di Desa Sasaran TMMD

Berita TNI

Rapat Mensukseskan TMMD Juga Digelar di Tengah Jalan

Berita TNI

Calon Penerima Rehab RTLH TMMD Diminta Untuk Siap-Siap

Berita TNI

Personil Tim Kentongan Ini Siap Meriahkan Pembukaan TMMD Cikuya

Berita TNI

Keceriaan Anak-Anak di Jalan TMMD