Home / Berita TNI

Rabu, 11 Oktober 2017 - 04:21 WIB

Apel Bagi Tugas Satgas TMMD Kodim 0713/Brebes Hari Ke-14

Brebes, Sebelum melaksanakan pekerjaan TMMD dihari Ke-14, Komandan SSK Satgas TMMD Reg 100 Kodim 0713/Brebes Kapten Arh Nediono yang didampingi Lettu Inf Thoriq Husain Danton 407/PK (BKO Satgas TMMD dari Yonif 407/PK) memberikan arahan dan penekanan dalam apel pagi pengecekan dan bagi tugas.Banjarharjo, Selasa (10/10).
Kapten Arh Nediono juga tidak lupa menanyakan tentang kesehatan para anggota Satgas TMMD tersebut, ini adalah sebagian kecil bentuk perhatian seorang pimpinan kepada anak buahnya, sekaligus menjaga moril dan semangat anggota. (Aan/red).

 

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Satgas TMMD Brebes Membantu Pembersihan di Mushola

Berita TNI

Jelang TMMD, Danramil Banjarharjo Ikut Persolek Kantor

Berita TNI

Warga Manfaatkan Pengobatan Gratis Sebelum Upacara TMMD

Berita TNI

TMMD Sudah “Setengah” Dompet, Satgas dan Warga Tetap Jaga Semangat

Berita TNI

Selalu Koordinasi Dengan Pemilik Toko Material

Berita TNI

Menaruh Harapan Besar di jalan TMMD

Berita TNI

Dana Segera Turun, Rehab 22 RTLH di TMMD Rampung

Berita TNI

Desa Sasaran TMMD Juga Mendapat Bantuan Keuangan