Home / Berita TNI

Minggu, 15 Oktober 2017 - 08:57 WIB

Ini Sasaran Fisik dan Non Fisik TMMD Kodim Brebes

BREBES – Ini sasaran fisik dan non fisik TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes di Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo, yang saat ini sudah memasuki tahap Pra TMMD. ”Saat ini semua sasaran fisik, terkecuai rehab RTLH sudah disentuh TNI dan warga,” jelas Pasiter Kodim Brebes, Kapten Inf. Sutarno.

Ada tiga obyek besar dalam agenda TMMD Reguler di Desa Cikuya. Yakni, pembangunan jalan, pembangunan jembatan, pembangunan talut. Lokasinya masih satu jalur dan merupakan satu paket pembangunannya.

Selain itu, nantinya juga ada rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang jumlahnya mencapai puluhan. Termasuk pembuatan jamban dan Pos Kamling juga masuk dalam rencana sasaran fisik TMMD Brebes di Desa. Untuk sasaran non fisiknya, nantinya akan melibatkan semua unsur SKPD yang ada di Pemkab Brebes. *)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Di TMMD, Mandor Ini Sesuaikan Kedisiplinan Tentara

Berita TNI

Penjual Air Keliling Yang Diuntungkan TMMD

Berita TNI

Jajaran Polsek Banjarharjo Akan Bantu TMMD Cikuya

Berita TNI

TNI Ini Bersyukur Diberi Kesempatan Bantu Warga

Berita TNI

Jelang TMMD Cikuya, Jumlah Tentara di Desa Cikuya Meningkat

Berita TNI

Babinsa Awasi Droping Material Untuk RTLH

Berita TNI

Reboisasi TMMD Kodim 0713, Tumbuhkan Kepekaan Warga

Berita TNI

Sepekan lagi TMMD Dibuka, Personil Kodim Tingkatkan Koordinasi