Home / Berita TNI

Sabtu, 14 Oktober 2017 - 15:02 WIB

Wanita “Tentara Desa” Warnai Upacara Pembukaan TMMD Brebes

BREBES – Mungkin ini satu-satunya yang ada di kabupaten Brebes, yakni ibu-ibu di Desa Cikuya didapuk menjadi anggota Satuan Linmas. Kades Cikuya, Sekod menjuluki ibu-ibu yang menjadi anggota Linmas sudah seizin keluarganya itu sebagai ” Tentara Desa “.

Menurt Kades Sekod, sudah satu tahun ini ibu- ibu di Desa Cikuya itu mendapat amanah menjadi “Tentara Desa” dan mendapat izin dari keluarganya. ”Dan potensi “Tentara Desa” itu juga kami kerahkan untuk mengikuti upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes di desa kami,” ujarnya.

Ny Ani, salah satu anggota “Tentara Desa ” itu menyatakan bangga, apalagi saat diikutsertakan mengikuti upacara pembukaan TMMD Reguler ke – 100 Kodim Brebes. ” Saya bangga pak dipercaya oleh Pemerintah Desa Cikuya mengemban amanah ini. Karena dari sekian ribu wanita hanya kami yang dipilih, ” ungkap Ny. Ani ketika ditemui usai mengikuti upacara pembukaan TMMD Reguler ke 100 Kodim 0713/Brebes, di lapangan Desa Cikuya.

Share :

Baca Juga

Berita TNI

”Pak Dandim Mbok Waktu TMMD -nya Diperpanjang ”

Berita TNI

TMMD Cikuya Akan Tingkatkan Perekonomian Warga

Berita TNI

Bagi Warga Cikuya Prajurit Satgas TMMD Sudah Seperti Keluarga

Berita TNI

”Alhamdulillah Pak Tentara Mau Bantu bangun Jalan”

Berita TNI

Tak Pernah Lelah Terus Bekerja di Lokasi TMMD

Berita TNI

Berkat TMMD, Pengangkutan Hasil Pertanian Lebih Mudah

Berita TNI

”Terimakasih Pak Tentara, Kalau Mau Kesawah nanti Saya Tidak Memutar Lagi”

Berita TNI

Mantapkan Dukungan, Kades Gelar Rapat Internal