Home / Berita TNI

Minggu, 15 Oktober 2017 - 07:32 WIB

Untuk Layani Kesehatan Satgas TMMD, Stanby 24 Jam

BREBES – Ini bentuk peran lain yang diberikan oleh tim kesehatan di Kodim Brebes dalam ikut mensuskeskan TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes dengan desa sasaran Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo.

Sesuai dengan bidangnya, tim kesehatan siap mendukung sepenuhnya TMMD Reguler ke -1009 Kodim 0713 Brebes. ”Kami siap mendukung di bidang kesehatan, yakni dengan menyediakan petugas Medis yang siaga 24 jam. Mereka siap untuk melayani kesehatan personil satgas TMMD Reguler di Cikuya yang sedang “berlaga” untuk menyelesaikan proyek fisik TMMD Reguler Kodim Brebes. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Sekolah Dasar Negeri 1 Cikuya Diajari Kebersihan Oleh Satgas TMMD

Berita TNI

Alat Berat Kolaborasi Dengan Satgas dan Warga, Jalan TMMD Terbangun

Berita TNI

Anggota Kodim Diminta Melapis Celah TMMD

Berita TNI

Agar Sesuai Kebutuhan, Belanja Material Diawasi Ketat

Berita TNI

TMMD Cikuya : Karya Nyata Menyatunya TNI dengan Warga

Berita TNI

Berita TNI

PMI Siap Sukseskan Donor Darah di Pembukaan TMMD

Berita TNI

Di Sisa Pekerjaan, Supervisi Ingatkan Ketersediaan Material