Home / Berita TNI

Jumat, 13 Oktober 2017 - 15:17 WIB

TMMD Brebes, pasiops kondisikan Anggota

BREBES – Kegaiatan awal sudah dilakukan personil Kodim Brebes yang akan menggelar TMMD Reguler ke- 100 di Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo. Bahkan, hanya hitungan hari Pra -TMMD akan segera digelar.

Mengingat waktu yang terus berjalan, dan target yang tidak bisa ditawar semua program TMMD Reguler harus berjalan, Pasiops Kodim 0713/Brebes, Kapten Inf. Wajirin terus kondisikan dan arahkan anggota. Di berbagai kesempatan Kapten Wajirin terus pompa semangat anggota untuk sukses TMMD Reguler di Desa Cikuya. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Seluruh Danramil Jajaran Akan Support TMMD Cikuya

Berita TNI

Wadandenkes Yang Selalu Perhatian TMMD Cikuya

Berita TNI

Sudah 30 Persen, Perehaban RTLH Bu Warsih

Berita TNI

Penjual Ayam Merasa Diuntungkan Dengan Pembangunan Jembatan TMMD

Berita TNI

Penjual Daging Ayam Ikut Kebagian Berkah TMMD

Berita TNI

Azas Manfaat TMMD Cikuya Juga Dibeberkan Kepada Tim Wasev Kodam

Berita TNI

Kualitas Batu Tempel Untuk Jembatan TMMD Juga Dicek

Berita TNI

Semangat Baru Satgas TMMD Kodim 0713 Yang Diberikan Ibu Tarti