Home / Berita TNI

Minggu, 15 Oktober 2017 - 09:02 WIB

Semua pihak Dirangkul Untuk Suksesnya TMMD Cikuya

BREBES – Menyadari bahwa suksesnya TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes di Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo butuh kerja sama antar kalangan antar dina intansi, Babinsa Koramil 14/Banjarharjo, Sertu Sunarto merangkul semua pihak.

Kepada tim Pendim Brebes, Sertu Sunarto mengatakan, bahwa selama ini pihaknya selalu melakukan pendekatan baik dengan masyrakat di sekitar lokasi TMMD, juga kepada para pemuda, tokoh agama. ”Bahkan sejumlah pengusaha juga kami rangkul. Semua ini demi suksesnya TMMD Reguler ke -100 di Desa Cikuya,” ujarnya. (pendim Brebes)

 

Share :

Baca Juga

Berita TNI

TMMD Cikuya Akan Tingkatkan Perekonomian Warga

Berita TNI

Danramil Turun ke Warga, Gali Masukan Soal TMMD

Berita TNI

”Tentaranya Komplit Yang Terlibat di TMMD Cikuya ”

Berita TNI

Petani Cikuya Diminta Maksimal Dukung TMMD

Berita TNI

Ingin Mengukir Prestasi di Ajang TMMD Reguler

Berita TNI

Ibu-Ibu PKK di Lokasi TMMD Dilatih Baris Berbaris

Berita TNI

Bukan Sasaran TMMD, Namun Tetap Tugas Wajib Satgas

Berita TNI

Direhab TNI, Rumah Narpin Jadi Layak Huni