Home / Berita TNI

Senin, 16 Oktober 2017 - 12:57 WIB

Sekitar 500 Umbul-Umbul Dipersiapkan di Upacara Pembukaan TMMD Cikuya

Brebes – Pemerintahan Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo, Kabupaten Brebes, akan mempersiapkan sedikitnya 500 umbu-umbul di upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes di desa setempat. Saat ini tiang bambu untuk memasang umbul-umbul tersebut tengah dipersiakan oleh warga.

Kades Cikuya, Sekod mengemukakan, melihat lokasi upacara, transit, dan lokasi TMMD yang cukup panjang dan berpencar, supaya semarak pihaknya menyiapkan sedikitnya 500 umbul-umbul. ”Saat ini tengah kami persiapkan dengan melibatkan warga kami. Nantinya juga tidak hanya umbu-umbul, sejumlah spanduk juga tengah kami rancang untuk menyambut tamu undangan pada upacara pembukaan TMMD,” jelas Kades Sugeng. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Lagi-Lagi Satgas TMMD “Menantang Bahaya” di Lokasi TMMD

Berita TNI

Dinding Rumah Anyaman Bambu Itu Akan Berubah Tembok

Berita TNI

Rumah Singgah Satgas TMMD Juga Tidak Luput Dari Tinjauan Tim Wasev

Berita TNI

Dandim Brebes : Sasaran Fisik dan Non Fisik TMMD Cikuya Terlaksana 100 Persen

Berita TNI

Kelompok Tani Wanita Juga Tersentuh Bantuan

Berita TNI

Akan Dorong Budaya Hidup Bersih di Lokasi TMMD

Berita TNI

Demi Sukses TMMD, Terus Galang Dukungan Kepada Tokoh

Berita TNI

Warga Diminta Maksimal Terlibat di TMMD