Home / Berita TNI

Jumat, 13 Oktober 2017 - 17:00 WIB

Melalui TMMD, Berharap Sinergitas TNI, Pemkab dan Warga Meningkat

BREBES – Sejumlah pihak berharap dengan momen TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes di Desa Cikuya akan bisa meningkatkan sinergitas antara jajaran TNI, Pemerintah dan warga. Dengan demikian diharapkan, ke depan, pembangunan yang berlangsung akan dilakukan secara simultan.

Sigit Pujiono ( 35 ), warga Cikuya menilai, kesuksesan TMMD Reguler ke – 100 di Desa Cikuya dibutuhkan kerjasama antara TNI, pemerintah daerah dan warga sasaran TMMD . ”Mereka akan bersama-sama membangun sasaran yang sudah diprogram di TMMD tersebut,” ujar Sugit Pujiono. (pendim Brebes)

 

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Dimantapkan, Pelayanan KB Gratis di Pembukaan TMMD

Berita TNI

Gandeng DPPKBP3A, Digelar Pelayanan KB Gratis di Lokasi TMMD

Berita TNI

Bantuan Untuk Sejumlah Gapoktan di Saat Pembukaan TMMD

Berita TNI

Sejak Ada TMMD, Penjaga Curug Belot Akui Pendapatannya Naik

Berita TNI

Sedikitnya 25 Rumah Warga Cikuya Akan Ditempati Pasukan TMMD

Berita TNI

Demi Sukses Pembukan TMMD, Tiada Hari Tanpa Rapat

Berita TNI

Untuk Layani Kesehatan Satgas TMMD, Stanby 24 Jam

Berita TNI

”Luar Biasa Kinerja Satgas TMMD ”