Home / Berita TNI

Minggu, 15 Oktober 2017 - 05:50 WIB

KPMD Cikuya Juga Terima Dana Operasional

BREBES – Kader Pemberdayaan Masyarakat Desa (KPMD) Cikuya, Kecamatan Banjarharjo juga tidak kelewatan terima kucuran dana bersamaan dengan pelaksanaan TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes. Menyusul sasaran TMMD tersebut adalah Desa Cikuya.

Bantuan dari Dispermasdes Dukcapil Provinsi Jawa Tengah jateng tersebut peruntukannya untuk operasional KMPD Desa Cikuya. Wakil Gubernur Jawa Tengah, Heru Sujatmiko menyerahkannya disela-sela upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

KASAD: Bintara Otsus Harus Jadi Motivator Pembangunan di Papua

Berita TNI

Karena Tentara Bangun Cikuya, “Aku Ingin Jadi Seperti Mereka”

Berita TNI

TMMD Sudah Berjalan Lebih Separo Waktu, Satgas Dipacu Semangatnya

Berita TNI

” Gawe Besar Berupa TMMD Cikuya Harus Sukses ”

Berita TNI

Brifing Anggota, Agar Maksimal Proses Rehab RTLH

Berita TNI

Terus Ditingkatkan Koordinasi TMMD di Tingkat Kecamatan

Berita TNI

Pramuka Dipersiapkan Untuk Berperan di TMMD Brebes

Berita TNI

Terus Dimatangkan, RTLH Yang Akan Ditehap di TMMD Reguler