Home / Berita TNI

Kamis, 12 Oktober 2017 - 14:53 WIB

TMMD DIM 0713 BREBES BIDIK JAMABANISASI JUGA

Brebes, Sasaran dalam TMMD Reg 100 Dim 0713 Brebes tidak hanya pembuatan jalan ataupun gardu pos kamling tapi apa yang perlu untuk kepentingan masyarakat Satgas TMMD akan kerjakan seperti halnya Pak Riswad ( 45 tahun ) warga Dukuh Nanggerang yang sudah lama tidak mempunya toilet dan selama ini numpang buang hajat  ke tentangganya ataupun ke sungai.

 

Atas perintah Dandim 0713 Brebes akhirnya Teknisi membuatkan WC dirumah bapak Riswad dan diapun bersyukur kepada Alllah karena Dandim telah membuatkan toilet buat keluarganya.

Haturnuhun Pak Dandim dan anggota dengan mata berkackaca  Riswad mengungkapkan rasa terimaksihnya.

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Berharap Pemuda Cikuya Teladani Satgas TMMD

Berita TNI

Tim Komplit Tinjau Lokasi TMMD Reguler Brebes

Berita TNI

”Sekuat Tenaga Saya Akan Urun Tenaga di TMMD ”

Berita TNI

Bhayangkari Brebes Juga Partisipasi di TMMD Cikuya

Berita TNI

Ibu-Ibu PKK Cikuya Guyub Bantu TMMD

Berita TNI

TMMD Cikuya, Pertaruhan Kredibelitas

Berita TNI

Pra TMMD : Koordinasi Dengan Desa dan Linmas Ditingkatkan

Berita TNI

Usul Ada Sosialisasi Tentang UU Lalulintas dan Tata cara Mencari SIM