Home / Berita TNI

Kamis, 19 Oktober 2017 - 10:19 WIB

Satgas Sempatkan Belajar Ngaspal Jalan

BREBES – Menyelam sambil minum air. Itu yang dilakukan anggota tim Pendim Brebes, Sertu Bani yang sehari-hari mendapat tugas untuk melakukan peliputaan semua kegiatan TMMD Reguler ke- 100 Kodim 0713/Brebes.

Setelah memotret, wawasncara dengan sejumlah nara sumber yang ada di lokasi, Sertu Bani menyemptkan diri untuk belajar ilmbu bagaimana mengaspal jalan dengan benar. ”Ya idhep-idhep tambah ilmu baru. Belum tentu lho ada TNI yang mempunyai ilmu bagaimana caramegaspal jalan yang benar,” ungkap Sertu Bani.

Baginya, meliput TMMD OK, namun bekerjapun termasuk menyerap ilmu juga harus OK. Itulah sosok idaman prajurit Angkatan Darat dari kodim 0713 Brebes. Tidak pernah merasa lelah, selalu mengutamakan tugas demi Negara Kesatuan Republik Indonesia. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

BersiNergi Untuk Jaga Keamanan Lokasi TMMD

Berita TNI

”Ana TMMD, Desane Inyong Tambah Rame”

Berita TNI

Warga Lansia Cikuya, Sarapan Dengan Satgas TMMD Kodim 0713

Berita TNI

Perangkat Desa Yang Aktif Kerja di TMMD

Berita TNI

Berharap Ada Tambahan Untuk Rehab RTLH

Berita TNI

Dekati Kaum Muda Untuk Sosialisasi TMMD

Berita TNI

Beri Semangat Kepada Anak-Anak, Satgas TMMD Brebes Dampingi Belajar

Berita TNI

Serda Nurokhim Satgas TMMD Bantu Warga Cangkul Kebun