Home / Berita TNI

Senin, 16 Oktober 2017 - 12:43 WIB

Persiapan Pembukaan TMMD, Ratusan Tiang Bambu Umbul-Umbul Disiapkan

Brebes – ”Tak ada salahnya jauh-jauh hari mempersiapkan perlengkapan untuk pembukaan TMMD reguler ke -100 Kodim Brebes di desa kami. Karena sebantara lagi lebaran, sementara banyak hal lain yang harus dipersapkan terkait upacara pembukaan TMMD itu sendiri,” ungkap Kades Cikuya, Sekod kepada Tim Pendim Brebes.

Ya, saat ini ratusan tiang bambu untuk umbul-umbul memang telah dipersiapkan oleh warganya. Hal itu dilakukan sebagai antisipasi hari lebaran yang kebanykan warga sibuk dengan urusan keluarganya. Apalagi, intruksi langsung dari Kodim 0713/Brebes bahwa pembukaan TMMD di Rembpoah harus meriah. ”Ini istilahnya nyicil supaya kalau nanti ada pekerjaan baru yang harus dipersiapkan tidak terburu-buru,” tambah Kades Pujihato. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Candid Kamera HP Bupati Brebes Dilokasi TMMD Cikuya

Berita TNI

”Biarlah Kenangan Indah Bersama Satgas TMMD Kami Simpan di Cikuya ”

Berita TNI

”Ikhlas Jadi Satgas TMMD Karena Menilai Sebagai Ibadah”

Berita TNI

Selalu Berdoa Sebelum Memulai Bekerja

Berita TNI

Jalan dan Jembatan Diperbaiki TNI, Bekerja ke Sawah Lancar

Berita TNI

Harus Tepat Waktu, Terus Arahkan Pembangunan Jalan TMMD

Berita TNI

Satgas TMMD Brebes Bina Pramuka

Berita TNI

Danramil Yang Selalu Hadir di Semua Kegiatan TMMD