Home / Berita TNI

Minggu, 15 Oktober 2017 - 06:00 WIB

Bantuan Rehab 20 RTLH TMMD Untuk Warga Cikuya Diserahkan

BREBES – Cukup banyak jumlah Rumah Tidak Layak Huni ( RTLH) yang bakal direhab bersamaan dengan pelaksanaan TMMD Reguler ke -100 Kodim 0713/Brebes di Desa Cikuya. Dalam pelaksanaannya Kodim Brebes bersinergi dengan Bank Jateng dan beberapa pihak.

Secara simbolis bantuan bedah RTLH tersebut, yakni 2 unit dari Baznas Brebes dan 20 unit dari Bank Jateng itu, diserahkan oleh Wagub Jateng, Heru Sujatmiko, bersamaan dengan upacara pembukaan TMMD Reguler ke -100 Kodim Brebes, pada tanggal 27 September 2017 yang lalu. (pendim Brebes)

Share :

Baca Juga

Berita TNI

Terus TerlIbat di Pembangunan Jembatan TMMD

Berita TNI

Gaya Kepemimpinan KSAD Dudung Cintai Anak Buah dan Rakyatnya

Berita TNI

Seluruh Angkutan Dipersiapkan Untuk Sukseskan TMMD

Berita TNI

Terus Dikebut, Pengecatan Jembatan TMMD

Berita TNI

Ingin Berkonstribusi di Kegiatan Non fisik TMMD Cikuya

Berita TNI

Satgas TMMD Belajar Nyopir Slender

Berita TNI

Pramuka Dipersiapkan Untuk Berperan di TMMD Brebes

Berita TNI

Butuh Kesabaran Untuk Olah Aspal di Jembatan TMMD